FIQO-Di hari terakhir classmet yaitu Jumat, 23 Desember 2022, diadakan senam massal dan diakhiri dengan pembagian hadiah bersama. Senam masal ini dimulai pada pukul 08.00 wib dengan instruktur senam yaitu Rara dari kelas XII MM, sedangkan seluruh peserta mengiringi senam masal ini.
Ada dua lagu untuk senam masal ini yang semuanya diikuti oleh peserta senam masal ini. Acara setelah senam masal ini yaitu pembagian hadiah bagi oomba-lomba dalam class met yang dimulai pada hari senin sampai kamis kemarin. Ada beberapa hadiah dalam lomba Futsal, Bola Volly, Tarik Tambang dan Estafet air beregu.
Posting Komentar